Pengumuman Pemberkasan Penetapan Nomor Induk PPPK Guru Tahap I Pemerintah Kabupaten Bantul Formasi Tahun 2021
diposting di Info Kepegawaian oleh ARDIMANTO
Dibaca 4141 kaliPENGUMUMAN
NOMOR : 810 / 05084
TENTANG
PEMBERKASAN PENETAPAN NOMOR INDUK
PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (PPPK) GURU TAHAP I
PEMERINTAH KABUPATEN BANTUL FORMASI TAHUN 2021
Berdasarkan Surat dari Plt. Kepala Badan Kepegawaian Negara selaku Ketua Tim Pelaksana Seleksi Nasional Pengadaan CASN 2021 Nomor: 12036/B-KS.04.01/SD/K/2021, tanggal 28 Oktober 2021 perihal Penyampaian Hasil Seleksi Kompetensi CPPPK Guru Tahun 2021 dan telah berakhirnya masa sanggah tanggal 16 November 2021 serta surat Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor: 19456/B-MP.01.02/SD/D/2021 tanggal 20 Desember 2021 perihal Penyelesaian Penetapan NI PPPK Guru Tahun 2021 secara elektronik, perlu kami sampaikan hal-hal sebagai berikut:
Pengumuman selengkapnya dapat diunduh dalam attachments (lampiran) di bawah.
- Pengumuman Hasil Akhir PPPK Guru Tahun 2021 Tahap I (685 Downloads)
- Lampiran 1 - Peserta Lulus Seleksi Tahap 1 (670 Downloads)
- Lampiran 2 - Hasil Seleksi Kompetansi (568 Downloads)
- Lampiran 3 - Contoh Surat Lamaran (484 Downloads)
- Lampiran 4 - Surat Pernyataan 5 butir (489 Downloads)